PRAKATA

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa kami panjatkan atas berkah, anugerah, karunia dan kehendak-Nya maka SANITAS: JURNAL TEKNOLOGI DAN SENI KESEHATAN (disingkat SANITAS) Volume 13 Nomor 1 tahun 2022. dapat diterbitkan. Kami juga menyampaikan kabar gembira dengan naiknya peringkat SINTA Jurnal SANITAS yang semula peringkat 4 menjadi peringkat 3. Dengan demikian, semua artikel yang terbit sejak volume 12 nomor 2 Tahun 2021 sudah terindeks SINTA 3.

Harapan kami semoga dengan naiknya perigkat Jurnal SANITAS dapat menerbitkan artikel yang lebih baik kualitasnyadan juga manajemen kegiatan pengelolaan dan penerbitan artikel akan semakin baik.

Kami bersyukur edisi awal Tahun 2022 ini dapat terbit tepat pada waktunya, dan pada edisi ini SANITAS menyajikan beberapa artikel ilmiah yang diterbitkan secara bertahap selama bulan Juni. Artikel yang diterbitkan pada volume ini berasal dari berbagai institusi, yaitu : Poltekkes Kemenkes Bengkulu, Poltekkes Kemenkes Jakarta II, dan Poltekkes Kemenkes Padang. Bidang ilmu artikel diantaranya : teknik elektromedik, gizi, kesehatan lingkungan, farmasi, dan lain-lain.

Akhir kata, pengelolaan SANITAS Vol. 13 No. 1 tahun 2022 masih terus disempurnakan. Kritik dan saran sangat kami tunggu demi penyempurnaan pengelolaan dan penerbitan SANITAS berikutnya.

DOI: https://doi.org/10.36525/sanitas.2022.i1

Published: 2022-06-21

Profile of Prescribing COVID -19 Drug Therapy in Inpatients At Jakarta Haji Hospital

harpolia cartika, Harpolia Cartika, Yusmaniar Yusmaniar, Adin Hakim Kurniawan, Fatwa Hasbi, Desi Suryani

1-12

DOI : https://doi.org/10.36525/sanitas.2022.i1

Formulation of Semi Solid Lip Dying From Extract Areca Seeds (Areca Catechu L.) With Several Concentrations

latirah latirah, Lisawati Tanzil, Desiant Hartanti, Priyanto Dwi Nugroho

13-20

DOI : https://doi.org/10.36525/sanitas.2022.i1

Design of A Non–Invasive Blood Sugar Measuring Device Based on Arduino Uno

Shifa Okta Aulia, Winda Wirasa, Frisa Yugi Hermawan

21-32

DOI : https://doi.org/10.36525/sanitas.2022.i1
DOI : https://doi.org/10.36525/sanitas.2022.i1

The Design of Infant Warmer with Simple Blue Light Therapy LED Addition

Fatahah Dwi Ridhani, Nur Hasanah Ahniar, Ansor Ibrahim Usman, Moch. Prastawa Assalim Tetra Putra, Suharyati Atmadja

44-55

DOI : https://doi.org/10.36525/sanitas.2022.i1

Anti-Mosquito Lotion Formulation With 70% Ethanol Extract of Kawista Fruit As An Active Substance

Dewi Rahma Fitri, In Rahmi Fatria Fajar, Siti Khoiri’atun Nikmah, Dedri Syafei

56-67

DOI : https://doi.org/10.36525/sanitas.2022.i1

UVC Sterilization Robot With Remote Wireless Mode and Autonomous Mode

Nanda Ferdana, Deska Insani Zaidarlis, Rahmalisa Suhartina, Andito Prasetya

68-80

DOI : https://doi.org/10.36525/sanitas.2022.i1
DOI : https://doi.org/10.36525/sanitas.2022.i1
DOI : https://doi.org/10.36525/sanitas.2022.i1